Waspada Cuaca Ekstrem di NTT 13-18 November 2025

Reporter: Ryan 
| Editor: Redaksi

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp NarasiTimur.Com

+Gabung

Sementara tanggal 15 – 18 November 202  Berpotensi terjadi di wilayah Kabupaten Kupang, Kota Kupang, Sabu Raijua, Rote Ndao, dan Timor Tengah Selatan (TTS).

Masyarakat NTT diminta untuk mengantisipasi beberapa potensi bencana Hidrometeorologi seperti Banjir Bandang, Tanah Longsor, Pohon Tumbang, dan Sambaran Petir.

Bacaan Lainnya

Bagi daerah berdekatan curam/bergunung/tebing patut waspada akan potensi Tanah Longsor dan Banjir Bandang pada saat terjadi Hujan Sedang hingga Sangat Lebat yang terjadi dalam durasi yang panjang.

BMKG juga mengungkapkan ada potensi banjir Lahar di sekitar Gunung Berapi Lewotobi Laki-Laki di wilayah Flores Timur.

BMKG mengimbau masyarakat agar selalu memantau perkembangan informasi dan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem melalui Stasiun Meteorologi Kelas II El Tari Kupang.(bos)

Pos terkait